[TELAH
TERBIT]
Majalah Paradigma Edisi XXXVI/Desember 2021
Gunung Muria
menyimpan banyak potensi lokal yang belum digarap secara optimal.
Kemajuan teknologi dan berkembangnya zaman membuat generasi muda kurang
tertarik untuk mengembangkan potensi di kawasan tersebut.
Di luar
komoditas kopi Muria dan parijotho yang terkenal, ternyata masih banyak potensi Muria yang menarik untuk diulik. Misalnya saja, pranak yang menjadi
pagar gunungnya Hutan Muria, pecel pakis yang
melegenda, atau geliat ekonomi masyarakat mengembangkan
potensi pekarangannya seperti jeruk, alpukat dan sebagainya. Upaya mengenalkan potensi lokal ke masyarakat luas
adalah salah satu cara menjaga warisan Sunan Muria agar tidak punah.
Selamat
membaca!
Selengkapnya
dapat diakses di link berikut.
© LPM
Paradigma
Web:
parist.id
Ig: @paradigmapers
Tw:
@parist_id
Fb:
Paradigma Pers